RS. Bhayangkara Pusdik Brimob Watukosek

Rumkit Bhayangkara TK IV Pusdik Brimob Watukosek

VISI

  1. Mewujudkan Rumkit Bhayangkara Pusdik Brimob yang profesional dan terpercaya dalam mengemban fungsi Kedokteran Kepolisian dan pelayanan kesehatan dibidang kebidanan dan kandungan

 

MISI

  1. Meningkatkan fungsi Kedokteran Kepolisian guna mendukung tugas -  tugas operasional Kepolisian.
  2. Meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan diseluruh unit layanan terutama dibidang kebidanan dan kandungan.
  3. Mewujudkan sarana dan prasaran penunjang layanan kesehatan yang lengkap dan memadai.
  4. Mewujudkan pengelolaan manajemen keuangan yang transparan dan akuntabel.

 

MOTTO

  1. Melayani dengan ramah dan peduli (Kind and Care Service)